Upacara Saparan Bekakak Gamping merupakan acara tahunan yang dilaksanakan setiap bulan syafar atau sapar (kalender Jawa). Prosesi ini dimulai dengan mengambil air dari sendang, membuat pengantin bekakak dari tepung ketan, hingga midodareni. Keesokan harinya pengantin bekakak akan diarak menuju Pesanggrahan Ambarketawang dan disembelih oleh utusan dari Keraton Yogyakarta. Kemudian akan ada acara rayahan gunungan hasil bumi.
SAPARAN BEKAKAK
Kategori : Budaya
Waktu : pukul 14.00 WIB
Tempat : Balaidesa dan Pesanggrahan Ambarketawang, Gamping, Sleman, Yogyakarta, Indonesia
Deskripsi : Upacara Saparan Bekakak Gamping merupakan acara tahunan yang dilaksanakan setiap bulan syafar atau sapar (kalender Jawa). Prosesi ini dimulai dengan mengambil air dari sendang, membuat pengantin bekakak dari tepung ketan, hingga midodareni. Keesokan harinya pengantin bekakak akan diarak menuju Pesanggrahan Ambarketawang dan disembelih oleh utusan dari Keraton Yogyakarta. Kemudian akan ada acara rayahan gunungan hasil bumi.
Tiket : Gratis
CP / EO : Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Sleman
Jl. KRT Pringgodiningrat 13, Beran, Tridadi, Sleman, Yogyakarta, Indonesia
Phone:             (0274) 869 613      
Wasita (            0857 4396 1968      )
Tanggal : 28 December 2012 - 28 December 2012
Jam : 02:00 pm
Tempat : Balaidesa dan Pesanggrahan Ambarketawang, Gamping, Sleman, Yogyakarta, Indonesia